Senin, 09 November 2009

paranormal activity film uji nyali


Sabtu malam minggu tak ada acara, ku putuskan untuk menonton salah satu dvd koleksiku yang baru kubeli. Aku membeli film ini dari review acara berita di Tvone. Paranormal activity menceritakan kehidupan sehari-hari pasangan Micha dan Katie. Film ini secara display tidak banyak menggunakan editing sehingga anda akan melihat tampilan candid film yang biasa kita dapatkan dari handycam amatir. Film horor ini tidak banyak melibatkan pemain, selain pasangan ini selaku pemain utama, ada 3 pemain figuran. Seorang psikolog yang hanya 3 kali nongol dalam sesi konsultasi dan sharing, yang lain 2 orang polisi yang tampil di akhir cerita.

Pada awal pemunculan cerita dikisahkan bahwa film ini didedikasainkan untuk Micha dan Katie. Seolah-olah film kisah nyata dari dokumen pribadia yang dibuat oleh pasangan Micha dan Katie yang telah wafat keduanya. Saya bingung dikatakan film ini dibuat oleh Peni. Ternyata ini hanya sebuaah film yang dibuat dengan sekenario, saya pikir ini film kisah nyata yang diambil dadi dokumen pribadi. Info ini ku peroleh darii koran Jawapos tanggal 9-11-2009, dikatakan film ini dibuat tiga tahun silam oleh Peli. Dengan biaya 10 ribu USD, film ini termasuk film horor termurah. dengan 10 ribu USD, Peli membeli kamera dan membayar 2 pemain utama masing-masing 500USD.

Film menegangkan ini menceritakan kehidupan pasangan yang mendadak galau, gelisah & kacau
karena ulah adanya mahluk lain di rumah yang pemunculannya selalu mengganggu di siang hari dan malam hari. film ini bersetting rumah di San diego, Amerika. Karena penasaran ingin melihat keanehan di rumah ini, Micha membeli kamera video untuk mendokumentsikan. Ketegangan di mulai dari selimut yang bergerak sendiri, barang di atas meja bergerak dan terbakar. Pintu kamar tertutup sendiri, banyak keanehan yang terjadi di malam hari.

View di atas murapakan ending film ini, Katie telah membunuh pasangannya dan dududk berhari-hari diujung ranjang.

10 komentar:

  1. nice post, met kenal yaaaaaa :)

    BalasHapus
  2. nice post, akuuut lanjutttt

    http://www.masdoyok.co.cc

    BalasHapus
  3. Artikel yang bagusBu.Inge..
    salam kenal dan sukses selalu

    BalasHapus
  4. waaahhh... pantesan film ini sering trending di twitter

    keliatannya seru ya..

    tapi gw ga brani nongtong kayanya
    kalo sampe ada keliatan hantu..
    nongtongnya si brani.. abis itu parno nya sampe 3 bulan..

    haha..

    salam kenal yaaa :D

    BalasHapus
  5. saya bru nntn d bioskop..ending x teernyata beda y....hehe..tp tetetp aja mengerikan...hiii..brrbrrr....
    ---dna---

    BalasHapus
  6. udah nonton cuy.. gila serem..

    BalasHapus
  7. film horor indonesia sama manca memang beda, ya? menegangkannya sama, tapi sensasi setelah melihatnya sungguh beda. kayake lebih berbobot film horor manca. tapi ... tetep ndak berani liat. hehehehe ...

    BalasHapus
  8. buat cewek-cewek gak perlu takut film ini, gak ada penampakan cuman ada gerakan misterius, gak ada darah walaupun ada pembunuhan. Film ini patut dicontoh perfilman Indonesia, film ini dengan dana sedikit, pemain sedikit tanpa efek dan trik special dan canggih, jalan cerita yang sederhana namun menghasilkan hal yang luar biasa

    BalasHapus
  9. yah.. -.-a boongan toh..
    figurannya jadi 4 sama tetangganya kan?:p

    BalasHapus
  10. filmnya kren, saya kira ni film emang asli di ambil dari kameramen amatiran, taunya ni emang film bioskop juga toh, filmnya bikin penasaran, jangan lupa blog walking ke
    http://www.komplit.co.cc

    BalasHapus

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...